Sarana Pendidikan
Demi terciptanya sumber daya manusia yang unggul, pendidikan merupakan faktor utama. Keberadaan sarana dan prasaran pendidikan menjadi syarat mutlak dalam upaya peningkatan sumber daya manusia. Di Desa Sejangat sarana pendidikan dari jenjang terendah sampai jenjang menengah dapat dilihat pada tabel di bawah ini :
NO | SARANA PENDIDIKAN | JUMLAH | KONDISI |
1 | PAUD/KB/TK | 2 Unit | Baik |
2 | SD | 4 Unit | Baik |
3 | SMP | 1 Unit | Baik |
4 | SMA | 1 Unit | Baik |
5 | MDA | 1 Unit | Baik |
Dari tabel di atas dapat dilihat di Desa Sejangat terdapat sarana pendidikan yang cukup lengkap. Hal sangat menguntungkan bagi masyarakat Desa Sejangat karena memiliki kemudahan akses terhadap sarana pendidikan dari jenjang terndah samapi jenjang menengah, yang nantinya diharapkan berimplikasi pada peningkatan kualitas sumber daya